Linux merupakan sistem operasi komputer tipe Unix. Linux hasil pengembangan dari perangkat lunak yang berbasis open source yang dapat dimodifikasi,dikembangkan,digunakan dan didistribusikan secara bebas. Penggunaan sistem operasi Linux digunakan dalam server, komputer desktop, tablet PC, PDA, handphone, GPS, robot, mobil hingga pesawat ulang alik buatan NASA. Linux diperkenalkan oleh Linus Torvalds seorang pengembang perangkat lunak dari Finlandia yang dikenal sebagai perintis Kernel Linux.
Linus Torvalds pada tahun 26 Agustus 1991 membagikan source code kernel Linux seukuran disket melalui internet,berarti Linux merayakan ulang tahun yang ke 20. Berikut ini pernyataan dari Linus tentang hobby kecilnya yang dia bagikan kepada pengguna Sistem operasi Minix di the UseNet newsgroup ‘comp.os.minix‘.
Hello everybody out there using minix -
I’m doing a (free) operating system (just a hobby, won’t be big and professional like gnu) for 386(486) AT clones. This has been brewing since april, and is starting to get ready. I’d like any feedback on things people like/dislike in minix, as my OS resembles it somewhat (same physical layout of the file-system (due to practical reasons) among other things).
I’ve currently ported bash(1.08) and gcc(1.40), and things seem to work. This implies that I’ll get something practical within a few months, and I’d like to know what features most people would want. Any suggestions are welcome, but I won’t promise I’ll implement them
Linus (torvalds@kruuna.helsinki.fi)
PS. Yes – it’s free of any minix code, and it has a multi-threaded fs. It is NOT portable (uses 386 task switching etc), and it probably never will support anything other than AT-harddisks, as that’s all I have .
—Linus Torvalds
Hobby kecil yang dilakukan Linus Tolvalds mampu memberikan impact yang sangat besar bagi dunia komputer. The Linux Foundation memberikan infographic yang memperlihatkan sejauh mana linux berkembang sejauh ini.
Rabu, 28 September 2011
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
About Me
- ♥♥ 13 y : L35tAr1_3DB05 ♥♥
- Jakarta, Jakarta, Indonesia
- saat ini sedang dalam masa kuliah semester akhir, difakultas ilmu komputer jurusan manajemen Informatika Univ.Gunadarma kelas 3DB05 ^_^
Tidak ada komentar:
Posting Komentar